Habis Gelap Terbitlah Terang bersama Bapak Mukhlis Ramdhani, SH.,MH Ketua Biro Hukum dan HAM

“Habis Gelap Terbitlah Terang”. Kata-kata ini sungguh sangat besar maknannya, kita tempatkan posisinya sebagai sebuah cita-cita yang sekaligus mempunyai nilai sebagai sebuah pengharapan, maka cita-cita itu menjadi sesuatu yang bersifat universal. Rasanya semua kita memiliki cita-cita dan pengharapan seperti itu. Kalau tidak, apa jadinya kalau manusia yang hidup di dunia hanya sekali tidak menyemangati dirinya dengan cita-cita dan pengharapan habis gelap terbitlah terang. Minimal ada semangat untuk memperbaharui hidup kita sendiri. ‪#‎KaloBukanKitaLaluSIAPA‬?





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Menikmati Ikan Bakar Lesehan di Pantai Pelabuhan Jayanti Cidaun